Dengan konsumsi markisa secara teratur, kulit kamu bisa lebih sehat, kelembaban kulit dan elastisitas kulit kamu tetap terjaga.
BACA JUGA:Kenali Risiko Kesehatan Anak Usai Menggunakan Headphone !
BACA JUGA:Mengintip Rahasia Kiwi: Senjata Baru Melawan Kanker Kulit!
Agar tetap awet muda tidak ada salahnya kamu memasukan markisa sebagai menu keseharian yang wajib di konsumsi.
2. Membantu Mengatur Kadar Gula Darah
Kandungan indeks glikemik yang rendah namun tinggi serat membuat markisa menjadi alternatif buah yang direkomendasikan untuk penderita gula darah atau diabetes.
Karena kadar glikemik yang rendah pada markisa tidak tidak akan menaikkan kadar gula darah secara signifikan, selain itu kandungan seratnya membantu menyerap gula secara perlahan dalam aliran darah, yang membuat kadar gula darah tetap seimbang.
BACA JUGA:5 Tahun Kartika Putri Mengalami Autoimun, Yuk Cari Tahu Penyebab dan Gejalanya Seperti Apa
BACA JUGA:Rahasia Kulit Terlindungi: Mengungkap Manfaat Ajaib Buah Kiwi dari Sinar Matahari
Konsumsi markisa juga berpotensi meningkatkan fungsi insulin dan menurunkan risiko terkena diabetes.
Itu berkat adanya kandungan piceatannol dalam buah markisa yang berperan meningkatkan metabolisme dan sensitivitas terhadap insulin yang berperan dalam proses pengubahan gula menjadi energi untuk sel tubuh.
3. Menjaga kesehatan jantung
Kandungan buah markisa yang kaya serat tidak hanya baik untuk pencernaan, tetapi juga berperan untuk menurunkan risiko penyakit jantung.
Selain itu kandungan serat dalam buah markisa dapat membantu mengeluarkan kolesterol dalam pembuluh darah.
Kandungan serat dan kalium pada buah markisa berguna untuk menjaga kesehatan jantung.
Manfaat buah markisa dalam menjaga kesehatan jantung didukung oleh kemampuan buah ini menstabilkan tekanan darah.