Resep Sanggara Peppe X Sambal Terasi, Kuliner Asli Makassar yang Ternyata Seenak Itu !

Minggu 02 Jun 2024 - 09:08 WIB
Reporter : Dahlia
Editor : Maryati

Berikut adalah resep dan cara membuat Sanggara Peppe:

BACA JUGA:Bongkol Ketan : Makanan Tradisional yang Kian Terpinggirkan

BACA JUGA:Nasi Uduk : Kelezatan Tradisional Indonesia yang Tetap Dikenang Hingga Kini

Bahan-Bahan:

6 buah pisang raja atau pisang kepok yang tua namun mengkal

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat:

Kupas Pisang, lalu goreng pisang kepok sampai setengah matang.

Angkat dan peppe' (dipukul) dengan cobek hingga pipih.

BACA JUGA:Ragam Lautan dalam Sebatang Gulai : Kelezatan Ikan Kakap Khas Nusantara

BACA JUGA:Menggoda Selera : Piscok, Camilan Khas yang Memikat Lidah dan Hati

Lakukan hingga pisang habis.

Pisang yang sudah dipipihkan digoreng lagi sampail garing kuning keemasan

Angkat dan tiriskan.

Resep Sambal Terasi

Sambal terasi merupakan pendamping yang sempurna untuk Sanggara Peppe.

Kategori :