- Tambahkan air, santan, ikan gabus, dan gula pasir, garam, penyedap rasa. Aduk sesekali agar santan tidak pecah. Masak hingga mendidih dan angkat.
Penyajian:
-Potong-potong gulungan tepung beras tadi, tata di atas mangkok.
- Siram dengan kuah santan yang sudah matang.
- Taburi dengan bawang goreng dan sajikan bersama sambal.
Dengan mengikuti resep dan langkah-langkah di atas, Anda bisa menikmati kelezatan Burgo Kuah Kental khas Palembang di rumah.
Selamat mencoba dan nikmati sensasi rasa yang kaya dan menggugah selera dari hidangan tradisional ini.
Kategori :