Wabup Ogan Ilir Ardani Angkat Bicara Soal Viral Proposal Seragam DPRD

Rabu 17 Sep 2025 - 15:47 WIB
Reporter : Isro
Editor : Yuli

Dalam surat yang bocor tersebut, disebutkan alasan permohonan bantuan seragam adalah untuk “meningkatkan keseragaman anggota Komisi III dalam menjalankan tugas sehari-hari.” Permintaan itu ditujukan kepada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Ogan Ilir.

Kategori :