Tekankan Pentingnya Sinergisitas Menghapus Politik Uang

Anggota Bawaslu RI, Puadi-Foto: Antara-

BACA JUGA:Dimulai Sidang Dukungan Kemerdekaan Palestina

Dalam konteks ini, Bawaslu menilai perlunya pelibatan aktif tokoh masyarakat, tokoh agama, organisasi masyarakat sipil, akademisi, hingga media massa untuk menciptakan kesadaran kolektif melawan politik uang.

Bawaslu menegaskan bahwa upaya menanggulangi politik uang tidak bisa berjalan sendiri. Butuh kolaborasi menyeluruh untuk mengedukasi masyarakat dan menekan ruang gerak praktik transaksional dalam demokrasi lokal. (ant)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan