Selain Mengusir Nyamuk, Ini 9 Manfaat Lavender yang Tersembunyi!

Bunga Lavender, tidak hanya dapat mengusir nyamuk, tetapi tersimpan segudang manfaat. Foto: Instagram @hahndrof_lavender--

Aromaterapi dengan menggunakan minyak lavender dapat membantu meredakan sakit kepala.

Pijatan ringan dengan minyak esensial lavender pada pelipis atau dahi dapat memberikan efek relaksasi dan mengurangi intensitas sakit kepala.

BACA JUGA:5 Rahasia Memanjangkan Bulu Mata tanpa Eyelash Extension, Kaum Hawa Wajib Tahu!

BACA JUGA:Cegah Kepikunan dengan Rutin Minum Teh RosemaryBACA JUGA:Cegah Kepikunan dengan Rutin Minum Teh Rosemary

4. Mengatasi Kecemasan dan Masalah Suasana Hati

Lavender dikenal memiliki sifat menenangkan yang dapat membantu mengatasi kecemasan dan masalah suasana hati.

Baunya yang menyegarkan dapat memberikan efek relaksasi pada sistem saraf, mengurangi ketegangan dan kecemasan.

5. Mengatasi Insomnia

Bagi mereka yang sulit tidur atau mengalami insomnia, Lavender dapat menjadi obat alami yang efektif.

Aromaterapi lavender sebelum tidur atau menggunakan bantal dengan bunganya dapat membantu menciptakan lingkungan tidur yang nyaman.

6. Membunuh Virus dan Bakteri Berbahaya

Sifat antimikroba Lavender membantu melawan pertumbuhan virus dan bakteri berbahaya.

Penggunaan minyak esensial lavender dapat membantu menjaga kebersihan lingkungan sekitar.

7. Mengatasi Gigitan Nyamuk

Selain menjadi pengusir nyamuk, Lavender juga dapat membantu mengatasi gigitan nyamuk.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan