Ikan Lele Merupakan Nutrisi Terbaik Untuk Jantung dan Otak
Nikmati kelezatan dan manfaat kesehatan dari ikan lele Dengan kandungan protein tinggi dan omega-3, ikan lele adalah pilihan cerdas untuk jantung dan otak yang sehat-Foto: Instagram @astridfebrinarizal-
• Valin: 1342 mg
• Arginine: 1558 mg
• Histidin: 766 mg
• Alanine: 1576 mg
• Asam Aspartat: 2666 mg
• Asam Glutamat: 3888 mg
• Glycine: 1250 mg
• Proline: 921 mg
• Serine: 1062 mg
Manfaat ikan lele bagi kesehatan
1. Sumber protein
Ikan lele merupakan sumber protein hewani yang sangat baik.
Dengan kandungan protein sekitar 20%, ikan ini menyediakan asam amino esensial yang lengkap, termasuk lisin, metionin, dan leusin.
Protein yang terdapat dalam ikan lele berfungsi untuk pertumbuhan dan perbaikan jaringan tubuh.
Asam amino leusin, misalnya, sangat penting untuk pembentukan otot dan pertumbuhan anak-anak.