Lobak Putih Dapat Mengobati Ambeien dan Penyakit Kuning

Senin 28 Oct 2024 - 14:08 WIB
Reporter : Oma Ina
Editor : Yuli

Dengan mengatasi sembelit, lobak putih dapat membantu meredakan gejala ambeien.

8. Membantu pengobatan kanker

Lobak putih kaya akan antioksidan yang dapat membantu melawan radikal bebas, sehingga mendukung pengobatan kanker.

Senyawa seperti vitamin C, asam folic, dan anthocyanins dapat meningkatkan efektivitas pengobatan kanker.

9. Menurunkan berat badan

Karena rendah kalori dan tinggi serat, lobak putih dapat membuat kita merasa kenyang lebih lama, sehingga membantu mengontrol berat badan.

Ini menjadikannya pilihan ideal dalam diet sehat.

10. Mengatasi masalah buang air kecil

Lobak putih yang mengandung banyak air membantu meningkatkan produksi urine dan meredakan nyeri saat buang air kecil.

Ini juga bermanfaat untuk membersihkan ginjal dan saluran kemih.

11. Mengobati leukoderma

Zat-zat dalam lobak putih yang bersifat mendetoksifikasi dapat membantu menyembuhkan leukoderma.

Penggunaan biji lobak yang dihaluskan dan dicampur dengan cuka dapat diaplikasikan pada bagian kulit yang terkena.

12. Meredakan demam

Lobak putih dapat menurunkan suhu tubuh dan meredakan peradangan yang menyebabkan demam.

Mengonsumsi jus lobak putih dengan sedikit garam dapat menjadi cara efektif untuk meredakan demam.

Kategori :