Desa Wisata Mattabulu, Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan
Desa Wisata Landorundun, Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan
Desa Wisata Labengki, Sulawesi Tenggara
Desa Wisata Lapeo/Baqbatoa Beach, Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat
Desa Wisata Bihe, Kabupaten Gorontalo, Gorontalo
6. Maluku:
Desa Wisata Letvuan Paradise, Kabupaten Maluku Tenggara, Maluku
Desa Wisata Negeri Laha, Kota Ambon, Maluku
Desa Wisata Naga, Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara
7. Papua:
Desa Wisata Namatota, Kabupaten Kaimana, Papua Barat
Desa Wisata Kampung Rhepang Muaib, Kabupaten Jayapura, Papua
Desa Wisata Malasigi Village, Kabupaten Sorong, Papua Barat Daya
ADWI 2024 bertujuan untuk meningkatkan kualitas dan daya saing desa wisata di Indonesia.
Melalui ajang ini, Kemenparekraf ingin mendorong desa-desa wisata untuk menjadi lebih berkelanjutan dan berkualitas, serta menjadi lokomotif ekonomi kreatif di pedesaan.
Selanjutnya, setelah pengumuman ini, akan dilakukan visitasi dan field assessment oleh dewan juri untuk menilai secara langsung potensi dan kualitas masing-masing desa wisata.