Polisi Periksa 3 Saksi Dalam Kasus Oknum Guru Diduga Pedofilia

AKP M Kurniawan-foto:dokumen palpos-

BACA JUGA:Polsek Indralaya Ringkus Pencuri Pompa Air dan Lampu Balai Desa Talang Aur Pelakunya Bikin Geleng Kepala

Seperti diberitakan Palembang Pos sebelumnya, Dunia pendidik di Kota Lubuklinggau kembali tercoreng oleh ulah oknum guru bimbingan dan konseling (BK) Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri di Lubuklinggau, Alam, yang tega bertindak asusila terhadap siswinya sendiri berinisial P.

Tindakan oknum guru bejat ini terungkap setelah aksi asusila ini kepergok oleh teman-teman korban, pada Senin, 21 September 2025.  

Spontan hal itu membuat heboh satu kelas bahkan satu sekolah.  

Informasi yang dihimpun Palembang Pos sebelumnya, pasca hebohnya masalah tersebut pihak sekolah malah berupaya untuk menutup-nutupi masalah tersebut. 

Tetapi sebaliknya, persoalan itu malah viral di media sosial.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan