5 Makanan ini Rendah Kalori, Baik untuk Orang yang Ingin Diet Sehat Menghindari Obesitas

5 makanan rendah kalori yang baik untuk diet agar terhidar dari obesitas.-Foto : Tangkapan Layar Yt @Mitra Bertani TV-

KESEHATAN – Makanan rendah kalori sangat penting untuk menjaga berat badan ideal dan gaya hidup sehat.

Tubuh membutuhkan energi (kalori) untuk aktivitas sehari-hari dan fungsi internal.

Namun, mengkonsumsi kalori berlebihan dapat menyebabkan penambahan berat badan.

Bahkan hal yang terparah, bisa mendatangkan penyakit obesitas.

BACA JUGA:Kamu Sakit Gigi tapi Tak Mau minum Obat? Bahan Dapur Ini Solusinya

BACA JUGA:Wow! Selain Faktor Penuaan, Ternyata Rokok juga Sebabkan Katarak, Konsumsilah 5 Makanan ini untuk Mencegahnya

Obesitas ialah kondisi berat badan yang melebihi batas normal karena adanya penumpukkan lemak dalam tubuh.

Artinya, asupan kalori lebih banyak dibandingkan jumlah kalori yang dibakar.

Bagi penderita obesitas, biasanya dokter akan menyarakan untuk menerapkan diet sehat, membatasi asupan kalori sehari-hari, dan rutin melakukan aktivitas fisik.

Jika kalian ingin melakukan diet sehat, maka penting sekali untuk memahami makanan apa saja yang rendah kalori.

BACA JUGA:Lebih dari Sekedar Rempah, Ini Manfaat Luar Biasa Daun Salam untuk Kesehatan!

BACA JUGA:Kekurangan Vitamin D Beresiko Mengalami Miopi, Konsumsi 5 Makanan ini untuk Menjaga Kesehatan Mata

Berikut 5 makanan rendah kalori yang bisa kalian konsumsi, yuk simak!

1.Dada Ayam

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan