Jamur Merang Dapat Memperkuat Tulang dan Mencegah Anemia

Rasa lezat dan bergizi Jamur merang bukan hanya menambah cita rasa masakan, tapi juga kaya manfaat untuk kesehatan tulang dan mencegah anemia-Foto: instagram@sisca_lee12-

• Vitamin B-1: 0.15 mg

• Vitamin B-2: 0.75 mg

BACA JUGA:Tertawa Sebagai Senjata Melawan Stres dan Penyakit

BACA JUGA:Mengungkap Manfaat Tersembunyi di Balik Senyum : Dari Kesehatan Hingga Keharmonisan Sosial

• Vitamin C: 12.40 mg

• Mineral Tambahan: Asam folat, kalium, dan tembaga.

Manfaat jamur merang untuk kesehatan

1. Rendah kolesterol 

Jamur merang mengandung protein yang tinggi dan lemak jahat yang sangat rendah.

Ini membuatnya menjadi pilihan yang tepat untuk menjaga kadar kolesterol dalam tubuh.

Dengan konsumsi jamur ini, dapat membakar kolesterol yang ada dalam sistem pencernaan.

2. Baik bagi penderita diabetes 

Kandungan insulin alami pada jamur merang dapat membantu mengatur kadar gula darah, menjadikannya makanan yang baik untuk penderita diabetes.

Selain itu, jamur ini membantu fungsi hati dan pankreas, yang penting untuk pembentukan insulin.

3. Mencegah pertumbuhan sel kanker 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan