Kepiting Bermanfaat Untuk Mencerdaskan Otak dan Menyehatkan Mata
Kepiting lezatnya bukan hanya di rasa, tapi juga dalam manfaatnya Siapa yang siap menjajal hidangan bergizi ini-Foto: instagram@i_am_linawati-
• Kalsium: 210 mg
• Fosfor: 250 mg
BACA JUGA:Mengungkap Manfaat Tersembunyi di Balik Senyum : Dari Kesehatan Hingga Keharmonisan Sosial
BACA JUGA:Teriak sebagai Terapi, Cara Sederhana untuk Redakan Stres
• Zat Besi: 1 mg
• Vitamin A: 200 IU
• Vitamin B1: 0,05 mg
• Vitamin C: 0 mg
Kepiting juga mengandung zat-zat penting lainnya seperti Vitamin B12, Asam Lemak Omega 3, Selenium, Copper, dan Zinc.
Semua kandungan ini membuat kepiting menjadi makanan yang tidak hanya lezat, tetapi juga bernutrisi tinggi.
Manfaat kepiting bagi kesehatan
1. Meningkatkan energi dan stamina
Vitamin B12 dalam kepiting membantu meningkatkan metabolisme asam lemak dan asam amino.
Dengan kombinasi ini, kepiting dapat memberikan dorongan energi yang dibutuhkan tubuh, terutama bagi mereka yang sering merasa lelah.
2. Mempercepat penyembuhan luka