5 Kabupaten dengan Angka Perceraian Paling Tinggi di Sumatera Selatan 2024 : Juaranya Bukan Palembang !

BPS merilis angka cerai hidup kabupaten dan kota di Sumatera Selatan menempatkan Musi Banyuasin nomor 1 dengan angka cerai hidup tertinggi-Foto : Dokumen Palpos-

17. Ogan Komering Ilir - 0,43 persen

Tingginya angka cerai hidup di berbagai kabupaten/kota di Sumatera Selatan, khususnya di Musi Banyuasin, menunjukkan adanya tantangan sosial yang perlu mendapatkan perhatian serius.

Meskipun Palembang sebagai ibu kota provinsi juga mengalami lonjakan kasus perceraian, kabupaten-kabupaten lain seperti Muba dan Empat Lawang mencatatkan angka yang lebih tinggi dalam proporsi penduduk yang bercerai.

Upaya pencegahan dan penanganan perceraian harus menjadi prioritas, baik melalui peningkatan kesadaran akan pentingnya keharmonisan rumah tangga.

Layanan mediasi yang efektif, serta dukungan sosial-ekonomi bagi pasangan yang menghadapi kesulitan dalam pernikahan mereka.

Dengan kerjasama antara pemerintah, lembaga peradilan, dan masyarakat, diharapkan angka perceraian di Sumatera Selatan dapat dikendalikan dan kesejahteraan keluarga dapat terjaga.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan