Plafon Lengkap Beserta Besaran Cicilan KUR BRI 2024 Sampai Rp500 Juta : Solusi Pembiayaan untuk UMKM !

KUR BRI menawarkan solusi pinjaman bagi pelaku UMKM dengan bunga ringan dan cicilan sampai 60 bulan-Foto : Dokumen Palpos-

Syarat Pengajuan KUR BRI

Untuk memanfaatkan KUR BRI 2024, calon peminjam harus memenuhi persyaratan yang berbeda tergantung jenis KUR yang diajukan.

Berikut adalah persyaratan umum untuk masing-masing jenis KUR:

KUR Mikro BRI

Pelaku usaha produktif minimal telah menjalankan usaha selama 6 bulan.

Tidak sedang menerima kredit konsumtif dari bank lain.

Melengkapi dokumen yang diperlukan seperti KTP, Kartu Keluarga, dan surat izin usaha.

KUR Kecil BRI

Usaha harus produktif dan layak untuk mendapatkan pembiayaan.

Tidak sedang menerima kredit konsumtif dari bank lain.

Memiliki Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil atau izin usaha yang relevan.

KUR TKI BRI

Calon Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang akan bekerja ke luar negeri.

Menyiapkan dokumen seperti identitas lengkap, perjanjian kerja, paspor, dan visa.

Cara Mengajukan KUR BRI 2024

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan