2. Mengobati batu ginjal
BACA JUGA:Gak Nyangka Ternyata Daun Seduduk Bisa Obati Kanker Payudara, Begini Caranya
BACA JUGA:Kecantikan Alami Air Mawar, Tinggi Antioksidan sampai Anti Penuaan
Ternyata air perasan jeruk kunci juga berkhasiat untuk menyembuhkan penyakit batu ginjal loh.
Caranya, peras 1 buah jeruk kunci lalu air perasan jeruk kunci tadi campurkan ke dalam segelas air panas. Minum air jeruk kunci ini setelah makan malam secara teratur, selama 10 hari berturut-turut untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
3. Mengobati radang tenggorokan
Jeruk kunci juga memiliki khasiat seperti jeruk nipis untuk mengobati radang tenggorokan.
BACA JUGA:Wow ! Meski Kecil Stroberi Ternyata Kaya Manfaat
BACA JUGA:Patah Tulang, Sirih Cina Bisa Bantu Mempercepat Pemulihan Loh ! Begini Caranya
Caranya, peras 3 buah jeruk kunci, lalu air perasan dicampur ke dalam ½ gelas air panas dan 1 sendok makan madu.
Lalu campuran larutan air jeruk tadi digunakan untuk kumur-kumur sebagai bahan anti septik.
Dapat juga dikonsumsi langsung dengan mengurangi jeruk kunci dari 3 menjadi 1 atau 2 agar rasanya tidak terlalu kecut.
4.Mengobati penyakit hipertensi
Untuk mengobati hipertensi adalah dengan menggunakan beberapa bagian jeruk kunci yaitu dengan menyiapkan 20 bagian bunga jeruk kunci, 30 lembar daun dan air perasan dari 2 buah jeruk kunci.
Ketiga bahan tersebut direbus ke dalam 3 gelas air, lalu biarkan direbus sampai sampai air tinggal 2/3 bagian saja.
Setelah dingin saring airnya untuk dikonsumsi setiap hari, bisa ditambahkan dengan madu agar air rebusannya lebih manis.