Hidangan ini seringkali disajikan sebagai menu pembuka sebelum hidangan utama.
Tekstur yang lembut dan rasa yang ringan dari cream soup dianggap cocok untuk memulai rangkaian makanan.
Membuat cream soup di rumah sebenarnya cukup sederhana dan tidak membutuhkan banyak bahan.
Berikut adalah resep dasar untuk membuat cream soup ayam:
Bahan-bahan:
250 gram daging ayam tanpa tulang, potong kecil-kecil
1 buah wortel, potong dadu kecil
1 batang seledri, cincang halus
2 sendok makan mentega
2 sendok makan tepung terigu
500 ml kaldu ayam
200 ml krim kental atau susu
Garam dan merica secukupnya
Cara membuat:
Panaskan mentega di dalam panci, tumis ayam hingga berubah warna.
Tambahkan wortel dan seledri, tumis sebentar hingga layu.
Kategori :