BPOM Ingatkan Kadar Bromat pada AMDK Tidak Lebihi Batas

Kamis 04 Jul 2024 - 20:44 WIB
Reporter : Maryati
Editor : Dahlia

Artinya mereka harus menuliskan berapa besar kandungan bromat dalam setiap produk mereka.

BACA JUGA:Meniran Hijau Dapat Mengatasi Batu Ginjal Serta Infeksi Saluran Kemih

BACA JUGA:Catat Ya ! Gejala Hepatitis pada Anak tak Selalu Bermata Kuning

"Sehingga masyarakat tidak dibodohi bahwa suatu produk ini aman atau tidak dan kalau melebihi batas seharusnya tidak boleh beredar," katanya.

Sebelumnya, hasil riset sebuah media mendapati masih ada kandungan bromat dalam AMDK yang melebihi ambang batas aman.

Data tersebut mengungkapkan bahwa dari 11 merek AMDK yang dijual di pasar, ditemukan rentang kandungan bromat paling rendah berada di angka 3,4 ppb dan paling tinggi di angka 48 ppb.

Kemudian dalam data yang didapat dari hasil uji laboratorium pada awal Maret 2024, terdapat tiga sampel AMDK dengan kandungan bromat yang telah melebihi ambang batas yaitu 19 ppb, 29 ppb dan 48 ppb. (ant)

Kategori :