PT KAI Evakuasi Rangkaian Kereta yang Tertimpa Girder Flyover, Polisi Sebut Arus Lalin Sudah Normal

Rangkaian babaranjang yang tertimpa girder flyover Bantaian mulai dievakuasi darurat oleh PT KAI-FOTO : ANTARA-

BACA JUGA:PNS Puskesmas Barat Prabumulih Disiram Air Keras : Begini Kronologi dan Kondisi Korban !

Sehingga, jalur KA Gunung Megang-Penanggiran terhalang.

Sementara itu, Sekretaris Perusahaan PT Bukit Asam Tbk (PTBA), Niko Chandra, mengungkapkan keprihatinannya terhadap kejadian tersebut.

"Saat ini masih dalam proses penyelidikan oleh pihak yang berwenang, dan kami juga masih melakukan koordinasi dengan KAI dan pihak terkait lainnya untuk percepatan pemulihan jalur serta memastikan distribusi batu bara tetap dapat berjalan sesuai target yang ditetapkan," ujarnya.

Kecelakaan di proyek jembatan flyover Muara Enim telah menimbulkan dampak yang signifikan terhadap layanan kereta api di wilayah tersebut.

Meskipun evakuasi dan normalisasi jalur telah dilakukan, pihak terkait terus berupaya untuk mengatasi konsekuensi dari kejadian ini dan memastikan keselamatan serta kelancaran layanan kereta api bagi masyarakat.

Informasi lebih lanjut akan disampaikan oleh pihak berwenang pada kesempatan berikutnya.***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan