Alih Fungsi tak Terkendali, Rawa Berkurang dan Makin Kritis

Salah satu kolam retensi di Kota Palembang yang fungsinya harus maksimal dalam menampung aliran air menjadi penyeimbang terhadap dampak berkurangnya daerah rawa-Foto: Koer Palpos-

"Beberapa tahun terakhir, kita melihat banyak rawa yang diubah jadi rumah dan gedung. Saya khawatir hal ini membuat kota semakin rentan terhadap banjir," ucapnya.

Rendi berharap pemerintah setempat dapat lebih memperhatikan perlindungan lingkungan dan menjaga keseimbangan antara pembangunan dan pelestarian alam. 

"Kita selaku warga butuh tindakan nyata untuk melindungi wilayah rawa yang tersisa agar tidak semakin menyempit dan memperburuk masalah banjir di Kota Palembang," tandasnya. ***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan