Jadi CPNS di Kementrian Keuangan RI, Begini Cara Daftarnya

Ilustrasi Gedung Kementerian Keuangan RI. Foto: FB Sekretaris Negara--

10. Pelamar memastikan seluruh data yang dimasukkan dan dokumen yang diunggah sudah lengkap, benar, dan dokumen dapat terbaca (kesalahan dalam mengunggah dokumen dapat mengakibatkan pelamar tidak lulus seleksi administrasi).

11. Pelamar mengakhiri proses pendaftaran dan mencetak Kartu Pendaftaran untuk digunakan sebagai bukti telah menyelesaikan proses pendaftaran (pelamar sudah tidak dapat mengubah data kembali).

Setelah tahapan pendaftaran selesai, pendaftar menunggu hasil verifikasi dari panitia apakah lulus seleksi administrasi atau sebaliknya tidak lulus. 

Hasil seleksi administrasi ini akan diumumkan oleh panitia pada 14-17 Agustus. Jika dinyatakan. Lulus artinya pendaftar bisa mengikuti tahapan seleksi selanjutnya. 

Nah itulah tatacara mendaftar sebagai peserta seleksi CPNS di Kemenkeu RI. 

Semoga informasi ini berguna dan lakukan pendaftaran segera sebelum masa pendaftaran ditutup. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan