Pepes Tempoyak: Memperkenalkan Keunikan Rasa Durian dalam Hidangan Khas Sumatera
Pepes Tempoyak: Memperkenalkan Keunikan Rasa Durian dalam Hidangan Khas Sumatera-foto : tangkapan layar ig, echi_raffani--
Daun pisang memberikan aroma khas dan mencegah bahan makanan dari kontak langsung dengan air saat proses pengukusan.
BACA JUGA:Roti Sisir : Kuliner Legendaris yang Kembali Populer
BACA JUGA:Rengginang Jajanan Tradisional yang Tetap Diminati di Era Modern
Proses pembuatan pepes tempoyak terdiri dari beberapa langkah yang memerlukan keterampilan khusus untuk menghasilkan hidangan yang lezat dan aromatik, diantaranya :
1. Persiapan Tempoyak
Tempoyak harus disiapkan terlebih dahulu.
Durian yang sudah matang difermentasi dalam wadah tertutup selama beberapa hari hingga mencapai tingkat keasaman yang diinginkan.
BACA JUGA:Es Cendol Medan : Sensasi Manis dan Segar yang Memikat Selera
BACA JUGA:Floss Roll Bread Tren Roti yang Menjadi Favorit Baru di Kalangan Pecinta Kuliner
2. Persiapan Bahan Tambahan
Bahan tambahan seperti ikan harus dibersihkan dan dipotong sesuai selera.
Bumbu-bumbu seperti bawang merah, bawang putih dan cabai dihaluskan untuk membuat bumbu pepes.
Daun salam, serai dan kunyit ditambahkan untuk memberikan aroma yang khas.
3. Pencampuran
Tempoyak dicampur dengan bumbu halus dan bahan tambahan seperti ikan dalam sebuah wadah.
Campuran ini diaduk rata hingga semua bahan tercampur sempurna.
BACA JUGA:Mengenal Oncom: Fermentasi Tradisional dari Tanah Sunda
BACA JUGA:Kue Semprong: Kue Khas Tradisional yang Memikat Selera
4. Pembungkusan
Campuran tempoyak dan bahan lainnya dibungkus dengan daun pisang.