Dokter Uraikan Penyebab Umum Telinga Sakit

Kamis 23 May 2024 - 21:36 WIB
Reporter : Maryati
Editor : Dahlia

Sakit telinga saat menguap atau bersendawa bisa disebabkan oleh banyak faktor, kata Dr. Dahl, termasuk infeksi tenggorokan, infeksi telinga tengah, cairan di telinga tengah, atau infeksi telinga luar.

BACA JUGA: Sebanyak 72.481 Calon Haji Indonesia Sudah Tiba di Arab Saudi

BACA JUGA:Iran Mulai Selidiki Jatuhnya Helikopter yang Menewaskan Presiden Raisi

“Bisa juga berasal dari sendi temporomandibular dari mengatupkan atau menggemeretakkan gigi,” kata Dr. Dahl.

Terakhir, jika telinga sakit karena bersin, Ini mungkin terkait dengan saluran eustachius Anda, jelas Dr. Voelker.

“Saat Anda membuang ingus atau bersin, udara bisa naik ke saluran eustachius ke ruang telinga tengah, Itu bisa menyebabkan gendang telinga menggembung," jelasnya,

Jika Anda mengalami peradangan atau infeksi apa pun di telinga tengah, hal itu dapat menyebabkan banyak rasa sakit, kata Dr. Voelker. (ant)

Kategori :

Terkait

Kamis 29 Feb 2024 - 20:53 WIB

Waspadai Benjolan di Depan Telinga