Berikut adalah 9 bekas tempat kompleks prostitusi yang memiliki sejarah panjang dan dikenal di Indonesia.
1. Pasar Kembang atau Sarkem, Jogjakarta
Sarkem, yang terletak di Jogjakarta, merupakan salah satu kawasan prostitusi tertua di Indonesia.
Beberapa sumber menyebutkan bahwa Sarkem mulai beroperasi sejak tahun 1818, meskipun ada yang menyebutkan tahun 1884.
2. Gang Dolly, Surabaya
Gang Dolly di Surabaya, Jawa Timur, merupakan salah satu lokalisasi prostitusi terbesar di Asia sebelum akhirnya dibubarkan.
3. Saritem, Bandung
Saritem, yang terletak di Kota Bandung, telah berdiri sejak tahun 1838.
4. Macao Po, Jakarta
Macao Po merupakan tempat prostitusi pertama yang berdiri di Batavia pada abad ke-17.
5. Sunan Kuning, Semarang
Sunan Kuning adalah salah satu lokalisasi prostitusi yang terletak di Semarang, Jawa Tengah.
6. Teratai Putih, Palembang
Teratai Putih, yang lebih dikenal sebagai Kampung Baru, berlokasi di Km 9 Kecamatan Sukarami Palembang.
Meskipun sempat ditutup pada tahun 2001, kini masih ada aktivitas hiburan di daerah tersebut.
7. Sintai, Batam