BACA JUGA:Peringati Hari Bhakti Adhyaksa, Kejari OKI Bedah Rumah Warga Celikah
BACA JUGA:Kejari OKU Musnahkan Narkoba dan Senjata Api
Aksi sosial berupa pemberian bantuan maupun penyelenggaraan acara kemasyarakatan, menurut Agus Suroto menjadi bagian penting dalam menjalankan operasional perusahaan.
Ia menyebut, acara peringatan Tahun Baru Islam 1446 Hijirah ini bagian dari upaya meningkatkan hubungan harmonis dengan stake holder disekitar Kebun Beringin.
Agus Suroto mengakui, pihaknya belum maksimal dalam berkontribusi kepada masyarakat sekitar dalam membangun lingkungan yang kondusif.
Hal itu karena kondisi perusahaan yang belum pulih.
BACA JUGA:Data BPS Terbaru : 12.690 Warga Muba Bebas dari Kemiskinan !
BACA JUGA:Gencar Berikan Imbauan dan Sosialisasi Karhutla ke Masyarakat
Namun demikian, ia melaporkan, sejak setahun terakhir, pihaknya sudah mengeluarkan dana CSR untuk lingkungan lebih dari Rp100 juta.
“Kami tetap berusaha memberikan kontribusi bagi masyarakat sekitar sebagai wujud kepedulian sosial Perusahaan. Hal ini sinkron dengan tema HUT Ke 28 PTPN Holding, yakni “Sinergi Membangun Harmoni”.
Sebagai penutup Agus Suroto meminta dukungan warga sekitar dan semua stake holder dalam menjalankan operasional perusahaan.
Ia juga menyampaikan harapannya kedepan PTPN I Kebun Beringin dapat terus bangkit dengan memperbaiki kinerja agar tercapai target yang ditetapkan dan terus memberikan kontribusi yang lebih baik lagi sehingga dapat bermanfaat bagi masyarakat di desa sekitar. (*)