BMKG : Potensi Hujan Lebat di 26 Provinsi Indonesia pada Awal Mei 2024

--

BACA JUGA:BMKG : Sebagian Besar Daerah Berstatus Waspada Cuaca Ekstrem

Sementara itu, hujan dengan intensitas yang lebih rendah mungkin akan terjadi di kota-kota seperti Banda Aceh, Serang, Bengkulu, Bandung, Palangkaraya, Pangkal Pinang, Tanjung Pinang, Ambon, Ternate, Mataram, Jayapura, Manokwari, Pekanbaru, Mamuju, Makassar, Kendari, dan Palembang.

Untuk wilayah DKI Jakarta, BMKG memperkirakan bahwa hujan ringan berpotensi mengguyur wilayah Jakarta Barat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur pada Rabu siang.

Sementara pada Kamis dini hari, Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu juga dapat mengalami hujan dengan intensitas yang sama.

BACA JUGA:Prakiraan Cuaca BMKG : Waspada Hujan Badai dan Angin Kencang di 27 Provinsi Indonesia !

BACA JUGA:BMKG Ingatkan Risiko Hujan Lebat di Sebagian Besar Wilayah Indonesia, Rabu Ini

BMKG menekankan pentingnya kewaspadaan terhadap potensi hujan lebat dan dampak yang mungkin ditimbulkannya, seperti banjir dan gangguan lainnya.

Masyarakat di wilayah yang berpotensi terkena dampak diimbau untuk selalu mengikuti perkembangan cuaca melalui informasi resmi yang dikeluarkan oleh BMKG serta mempersiapkan langkah-langkah mitigasi yang diperlukan untuk mengurangi risiko akibat cuaca ekstrem.***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan