Konflik Iran-Israel Berpotensi Bawa Dampak Ekonomi-Politik

Analis intelijen, pertahanan, dan keamanan Ngasiman Djoyonegoro--Foto: Antara

"Pilkada 2024 bakal menjadi persemaian perang opini ini. Kita harus waspadai situasi ini jangan sampai dijadikan kolam untuk memancing bibit-bibit terorisme di dalam negeri," katanya.

Ia berharap kepada pemerintah Indonesia untuk tetap fokus mendorong penyelesaian permasalahan utama, yaitu konflik Israel dan Palestina.

"Aktor-aktor utama ini harus dijadikan objek utama dalam penyelesaian konflik oleh Dewan Keamanan PBB, yang kita butuhkan sekarang adalah bagaimana menciptakan perdamaian global," kata dia. (ant)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan