Pj Bupati OKU Safari Ramadhan di Kecamatan Ulu Ogan

Pj Bupati OKU, H Teddy Meilwansyah saat menyerahkan bantuan kepada warga.-Foto : Eco Marleno-

Sementara, salah satu tokoh masyarakat Kecamatan Ulu Ogan, Mardani mengucapkan banyak terimakasih kepada Pj Bupati OKU dan jajarannya yang telah melakukan safari Ramadhan di desanya.

“Kami menyadari banyak kekurangan baik fasilitas atau cara penyambutannya. Untuk itu, kami mohon maaf,” ucap Mardani.

BACA JUGA:Bukber Makan Sepuasnya Hanya Rp100 Ribu di Siang Malam

BACA JUGA:Bertemu Pj Gubernur, Apriyadi Laporkan Progres Pembangunan Jalan Tol di Muba

Maradi berharap, dengan adanya kegiatan Safari Ramadhan, bisa mempererat tali silaturahmi. Antara Pemerintah Kabupaten (Pemkab) OKU dengan masyarakat Kecamatan Ulu Ogan khusunya Desa Sukajadi.

“Mudah-mudahan, kegiatan Safari Ramadhan seperti ini bisa berlanjut tahun depan. Pak Pj Bupati OKU bisa ke sini lagi,” pungkasnya. (len)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan