Kendalikan OPT, Optimis Capai Target 1 Juta Ton GKP

Distan OKU Timur optimis capai target 1 juta ton GKP.-Foto : Ardie-

Dìmana, POC ini merupakan hasil pemanfaatan limbah sampah yang dìolah menggunakan berbagai campuran alami lainnya.

"POC ini juga kita bagikan secara gratis kepada para petani melalui kelompok masing-masing. Ini bentuk perhatian pak Bupati untuk petani," papar Junadi.

BACA JUGA:Forkopimda OKI Turun ke Pasar, Cek Harga Bahan Pokok dan Gelar Pangan Murah

BACA JUGA:Apriyadi Tegaskan Progres Trase Jalan Tol di Muba Harus Dikebut

Junadi menjelaskan, tahun 2023 luas panen padi dì OKU Timur mencapai 130 ribu hektare.

"Kita optimis target produksi 865.960 ton GKG, atau setara dengan 1.018.000 ton GKP tahun ini bisa tercapai," pungkasnya. (ard)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan