Turunkan Asam Lambung dan Atasi Insomnia dengan Buah Pala

Turunkan Asam Lambung dan Atasi Insomnia dengan Buah Pala-foto:Istimewa-
BACA JUGA:Penelitian Buktikan Galon Polikarbonat Aman, Tak Ditemukan Kandungan BPA
Ciri-Ciri Buah Pala
• Bentuk dan Warna: Buah pala berbentuk lonjong dan berwarna kuning cerah. Ketika sudah matang, buah ini akan membelah diri seperti kelopak bunga, dan bijinya akan tampak jelas di dalamnya.
• Aroma Khas: Daging buah pala memiliki aroma yang khas, berbeda dengan buah-buahan lainnya.
• Biji dan Fuli: Biji buah pala terbungkus oleh lapisan fuli merah yang terlihat mencolok.
Setelah fuli merah dibuka, akan terlihat biji pala berwarna cokelat.
Kandungan Gizi Buah Pala
• Senyawa Kimia: Beragam senyawa kimia seperti saponin, scolopetin, miristisin, elemesi, dan limonene yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.
• Nutrisi:
o Energi: 42 kkal
o Protein: 0,3 gram
o Lemak: 0,2 gram
o Karbohidrat: 10,9 gram
o Zat Besi: 2 miligram
o Kalsium: 32 miligram