Air PDAM di Lubuk Raja Tidak Mengalir Selama 20 Hari

Petugas PDAM OKU saat sedang memperbaiki gangguan di IKK Lubuk Raja.-Foto : Eco Marleno-

Untuk informasi, distribusi air bersih di kawasan Kecamatan Lubuk Raja terganggu sejak 5 Januari 2024.

Menurut Kasi Produksi PDAM OKU, Ipung Sastrawan, terganggunya distribusi air bersih, karena terbakarnya pompa intake di IPA Ibu Kota Kecamatan (IKK) Lubuk Raja.

BACA JUGA:Tabrak Anggota TNI, Pelaku Sempat Kabur dan Berhasil Diamankan Sat Lantas Polres Muara Enim

BACA JUGA:Dedikasi dan Semangat Baru: 19 Pejabat PPPK Resmi Dilantik di Ogan Ilir

“Hasil pemeriksaan siang (9/1) ada kayu yang terhisap dan lengket di impeller. Perbaikan dengan estimasi 10 hari, ” jelasnya. (len)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan