Daftar 10 Provinsi Paling Tajir Berdasar APBD 2025 : Juaranya DKI Jakarta, Sumsel Tembus Rp10 Triliun !

Sumatera Selatan masuk dalam 10 besar provinsi dengan ABPD terbesar tahun 2025-Foto : Dokumen Palpos-
8. Kalimantan Selatan
Pendapatan: Rp 10.031,90 miliar
Belanja: Rp 11.728,30 miliar
Defisit: Rp 1.696,40 miliar
9. Aceh
Pendapatan: Rp 10.796,57 miliar
Belanja: Rp 11.006,44 miliar
Defisit: Rp 209,87 miliar
10. Sumatera Selatan
Pendapatan: Rp 10.060,19 miliar
Belanja: Data belum lengkap
Sementara itu, provinsi-provinsi dengan APBD terendah mayoritas berasal dari wilayah Indonesia timur dan beberapa daerah kepulauan kecil.
Misalnya, provinsi seperti Gorontalo, Maluku Utara, dan Bangka Belitung memiliki pendapatan daerah di bawah Rp 4 triliun.
Secara umum, struktur pendapatan daerah terdiri dari tiga komponen utama: Pendapatan Asli Daerah (PAD), dana transfer dari pemerintah pusat, dan lain-lain pendapatan daerah yang sah.
Dana transfer dari pusat masih menjadi tulang punggung utama pendanaan di hampir seluruh provinsi, khususnya di luar Pulau Jawa.