Harga Emas Antam Turun 3 Mei 2025 : Turun Rp10.000, Kini di Level Rp1,902 Juta per Gram !

Harga emas Antam kini dipatok sebesar Rp1.902.000 per gram, atau turun Rp10.000 dibandingkan harga sebelumnya di level Rp1.912.000 per gram pada Jumat (2/5).-Foto : Dokumen Palpos-

KORANPALPOS.COM - Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) kembali mengalami penurunan pada Sabtu (3/5), mencerminkan tren koreksi yang terjadi sejak beberapa hari terakhir.

Mengacu pada data dari laman resmi Logam Mulia, harga emas Antam kini dipatok sebesar Rp1.902.000 per gram, atau turun Rp10.000 dibandingkan harga sebelumnya di level Rp1.912.000 per gram pada Jumat (2/5).

Penurunan ini menambah tekanan setelah sehari sebelumnya harga emas telah terkoreksi cukup tajam sebesar Rp20.000.

BACA JUGA:Harga Emas Antam 2 Mei 2025 : Kembali Merosot Rp20.000 Kini Menjadi Rp1,912 Juta per Gram !

BACA JUGA:Harga Emas Antam 1 Mei 2025 : Turun Drastis Rp33.000 Menjadi Rp1,932 Juta per Gram !

Dengan demikian, dalam dua hari terakhir, harga emas telah merosot Rp30.000 per gram, mencerminkan volatilitas pasar global dan potensi respons investor terhadap sentimen ekonomi makro seperti nilai tukar rupiah, inflasi, dan kebijakan suku bunga Amerika Serikat.

Tak hanya harga jual, harga jual kembali (buyback) emas batangan ke Antam juga ikut melemah.

Hari ini, harga buyback turun ke angka Rp1.751.000 per gram, mengindikasikan tren koreksi yang turut memengaruhi potensi likuiditas bagi pemegang emas fisik.

BACA JUGA:Harga Emas Antam 29 April 2025 : Naik Rp6.000 Jadi Rp1,966 Juta per Gram !

BACA JUGA:Harga Emas Antam 27 April 2025 : Turun Rp22.000 di Pegadaian Menjadi Rp2,048 Juta per Gram

Berikut daftar harga emas batangan yang tercatat hari ini di situs resmi Logam Mulia Antam:

1. Emas 0,5 gram : Rp1.001.000

2. Emas 1 gram : Rp1.902.000

BACA JUGA:Harga Emas Antam 26 April 2025 : Turun Rp21.000 Menjadi Rp1,965 Juta per Gram !

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan