Harga Emas Antam 17 Januari 2025 : Melesat Rp17.000 Mencapai Rp1,594 Juta per Gram !

Harga emas Antam per gram Jumat 17 Januari 2025 naik Rp17.000 per gram-Foto : Dokumen Palpos-

KORANPALPOS.COM - Harga emas batangan Antam kembali mencatat kenaikan signifikan pada Jumat 17 Januari 2025.

Berdasarkan pantauan dari laman resmi Logam Mulia, harga emas Antam naik sebesar Rp17.000 dibandingkan hari sebelumnya, dari Rp1.577.000 menjadi Rp1.594.000 per gram.

Sementara itu, harga jual kembali (buyback) emas juga mengalami kenaikan menjadi Rp1.440.000 per gram.

BACA JUGA:Harga Emas Antam 16 Januari 2025 : Naik Rp13.000 , Menjadi Rp1,577 Juta per Gram !

BACA JUGA:Harga Emas Antam 15 Januari 2025 : Naik Rp4.000 Menjadi Rp1,564 Juta per Gram !

Kenaikan harga ini mencerminkan tren positif di pasar logam mulia yang dipengaruhi oleh berbagai faktor global, termasuk ketidakpastian ekonomi, fluktuasi nilai tukar, dan permintaan yang meningkat terhadap emas sebagai aset safe haven.

Transaksi pembelian dan penjualan emas Antam tunduk pada peraturan perpajakan sesuai dengan PMK No. 34/PMK.10/2017.

Berikut poin penting terkait perpajakan:

BACA JUGA:Harga Emas Antam 14 Januari 2025 : Turun Rp8.000 Menjadi Rp1,560 Juta per Gram !

BACA JUGA:Harga Emas Antam 13 Januari 2025 : Tetap Stabil di Rp1,568 Juta per Gram

1. Penjualan emas lebih dari Rp10 juta dikenakan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 22:

Sebesar 1,5 persen untuk pemegang Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).

Sebesar 3 persen untuk non-NPWP.

BACA JUGA:Harga Emas Antam 11 Januari 2025 : Melonjak Rp13.000 Menjadi Rp1,568 Juta per Gram !

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan