Andriansyah Fikiri Ucapkan Selamat kepada Walikota dan Wakil Walikota Terpilih
Calon Walikota Prabumulih nomor urut 2, H Andriansyah Fikri SH-Foto : Prabu Agustian-
"Yang sudah habis silahkan diganti, yang belum habis jangan diganti," tegasnya.
Pernyataan ini menunjukkan keprihatinan Fikri terhadap stabilitas sosial di Prabumulih, yang perlu dijaga agar tidak terjadi ketidakpuasan di kalangan masyarakat.
BACA JUGA:BPBD : Masyarakat OKU Bisa Akses Alat Level Gauge Secara Mandiri
BACA JUGA:Harga Cabai Merah dan Rawit di OKU Tembus Rp 90.000 per Kilogram
Ketika ditanya apakah dirinya bersedia apabila digandeng walikota terpilihm Fikri juga menyampaikan kesiapannya untuk berkolaborasi dengan H Arlan jika diperlukan.
"Kalau memang beliau ada hal-hal yang perlu dikonsultasikan, pemerintahan kita siap. Kita siap untuk membangun Prabumulih kedepan yang lebih baik lagi," pungkasnya.