5 Kabupaten Penghasil Kopi Terbesar di Sumatera Selatan 2024 : Tulang Punggung Kopi Nasional !

5 kabupaten penghasil kopi terbesar di Sumatera Selatan yang menjadi tulang punggung kopi nasional-Foto : Dokumen Palpos-

BACA JUGA: 5 Ibukota Kabupaten dengan Jarak Tempuh Paling Lama di Sumatera Selatan : Kota Mana Paling Jauh ?

Terletak di kawasan perbatasan antara Sumatera Selatan dan Lampung, OKU Selatan memiliki letak geografis yang strategis untuk perkebunan kopi.

Kondisi alamnya yang berbukit-bukit dan suhu yang sejuk menjadi faktor penunjang pertumbuhan tanaman kopi berkualitas.

Salah satu ikon wisata terkenal dari daerah ini adalah Danau Ranau dan Gunung Seminung, yang turut menarik perhatian wisatawan.

BACA JUGA:6 Kabupaten dan Kota yang Ada Bandara di Sumatera Selatan : Dari Perintis hingga Internasional !

BACA JUGA: 7 Kabupaten Paling Muda di Sumatera Selatan : Daerah Baru dengan Kekayaan Alam Melimpah !

Kopi dari OKU Selatan tidak hanya terkenal di tingkat lokal, tetapi juga mulai dilirik oleh pasar nasional.

Bubuk kopi khas OKU Selatan bahkan menjadi salah satu oleh-oleh wajib bagi pengunjung yang datang ke daerah ini.

Dengan kualitas yang semakin baik, kopi dari wilayah ini diharapkan dapat bersaing di pasar internasional.

2. Kabupaten Empat Lawang: Pusat Perkebunan di Sekitar Gunung Dempo

Empat Lawang adalah kabupaten berikutnya yang dikenal sebagai salah satu daerah penghasil kopi terbesar di Sumsel.

Pada tahun 2022, produksi kopi dari Empat Lawang mencapai 50.000 ton.

Letaknya yang berada di sekitar Gunung Dempo memberikan keuntungan tersendiri bagi pertumbuhan kopi.

Kopi dari Empat Lawang sudah cukup dikenal karena kualitasnya yang baik dan menjadi oleh-oleh khas dari daerah ini.

Aroma dan cita rasa kopi Empat Lawang yang khas menjadikannya diminati oleh banyak pecinta kopi di Indonesia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan