4 Kabupaten dan Kota Penghasil Sayur Kubis Terbanyak di Sumatera Selatan : Juaranya Pagaralam !
Kota Pagaralam merupakan sentra kubis di Provinsi Sumatera Selatan -Foto : Dokumen Palpos-
BACA JUGA:10 Kota Kaya Raya di Indonesia 2024 : Juaranya Ternyata Bukan Batam Apalagi Palembang !
Meskipun Kota Pagar Alam memimpin dalam hal produksi, ada penurunan signifikan dibandingkan tahun sebelumnya.
Pada tahun 2021, Kota Pagar Alam memproduksi kubis sebanyak 20.163 kuintal, mengalami penurunan sebesar 7.023 kuintal pada tahun 2022.
2. Kabupaten Lahat – 12.774 kuintal
BACA JUGA:5 Kabupaten dan Kota Lumbung Salak di Sumatera Selatan 2024 : Juaranya Bukan Lubuklinggau !
BACA JUGA:5 Kabupaten Penghasil Ubi Kayu Terbesar di Sumatera Selatan 2024 : Juaranya Bukan OKU Timur !
Kabupaten Lahat menempati posisi kedua dengan produksi kubis sebesar 12.774 kuintal.
Meskipun berada di posisi kedua, Kabupaten Lahat mengalami penurunan produksi dari tahun 2021, yang mencapai 15.857 kuintal.
Penurunan sebesar 3.083 kuintal ini menunjukkan tantangan yang dihadapi dalam mempertahankan produksi kubis di daerah ini.
3. Kabupaten Muara Enim – 10.520 kuintal
Kabupaten Muara Enim berada di urutan ketiga dengan total produksi kubis sebesar 10.520 kuintal.
Tahun sebelumnya, produksi kubis di Kabupaten Muara Enim hanya mencapai 4.995 kuintal.
Peningkatan sebesar 5.525 kuintal mencerminkan pertumbuhan signifikan dalam produksi kubis di daerah ini.
4. Kabupaten Oku Selatan – 1.885 kuintal
Urutan keempat sebagai daerah penghasil kubis terbesar adalah Kabupaten OKU Selatan dengan total produksi 1.885 kuintal.