Harga Emas Antam Sabtu 6 Juli 2024 : Kembali Menguat Rp12.000 Jadi Tembus Rp1.395.000 per Gram !

Harga emas Antam hari ini naik tipis Rp2.000 per gram, Jumat 2 Agustus 2024-Foto : Dokumen Palpos-

BISNIS, KORANPALPOS.COM - PT Aneka Tambang Tbk (Antam) mencatat kenaikan signifikan dalam harga emas batangan, seperti yang terpantau melalui laman Logam Mulia pada Sabtu pagi.

Harga emas naik sebesar Rp12.000 per gram, mencapai Rp1.395.000 per gram, dari sebelumnya Rp1.383.000 per gram pada Jumat, 5 Juli 2024.

Selain itu, harga jual kembali (buyback) emas batangan pada hari Sabtu ini tercatat sebesar Rp1.262.000 per gram.

BACA JUGA:Harga Emas Antam Jumat 5 Juli 2024 : Naik Rp5.000 Jadi Rp1,383 Juta per Gram !

BACA JUGA:Harga Emas Antam Kamis 4 Juli 2024 : Naik Signifikan Rp13.000 Jadi Rp1,378 Juta per Gram !

Transaksi penjualan emas dikenakan potongan pajak sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No. 34/PMK.10/2017.

Bagi penjualan kembali emas batangan ke PT Antam Tbk dengan nilai lebih dari Rp10 juta, dikenakan Pajak Penghasilan (PPh) final (PPh 22) sebesar 1,5 persen untuk pemegang Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan 3 persen untuk non-NPWP.

PPh 22 atas transaksi buyback dipotong secara langsung dari total nilai buyback.

BACA JUGA:Harga Emas Antam Rabu 3 Juli 2024 : Turun Rp3.000 Jadi Rp1,365 Juta per Gram !

BACA JUGA:Harga Emas Antam Selasa 2 Juli 2024 : Naik Rp5.000 Jadi Rp1,368 Juta per Gram

Rincian Harga Emas Batangan Antam pada Sabtu:

1. Harga emas 0,5 gram: Rp747.500

2. Harga emas 1 gram: Rp1.395.000

BACA JUGA:Harga Emas Antam Senin 1 Juli 2024 : Turun Rp2.000 Jadi Rp1,363 Juta per Gram !

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan