Walikota Prabumulih Resmi Lepas Ratusan Offroader Bhayangkara Adventure Offroad 2025

Minggu 20 Jul 2025 - 14:50 WIB
Reporter : Prabu Agustiawan
Editor : Dahlia

“Event seperti ini terbukti berdampak langsung ke ekonomi warga. Kami dari pemerintah akan terus berupaya menghadirkan event-event serupa yang menggerakkan ekonomi lokal secara merata,” tandasnya.

BACA JUGA:DPRD Prabumulih Gelar Paripurna Penyampaian Nota Pengantar 2 Raperda

BACA JUGA:Perkuat Kolaborasi Keandalan Kabel Laut

Sementara, Kapolres Prabumulih, AKBP Bobby Kusumawardhana, mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian acara dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara yang ke-79.

Dikatakannya, kegiatan ini bukan hanya ajang adu keterampilan berkendara di medan ekstrem, tetapi juga menjadi wahana mempererat tali silaturahmi, memperkuat persaudaraan serta turut memperkenalkan Kota Prabumulih. 

Kategori :