Rahasia Skincare Alami untuk Wajah Glowing Tanpa Merogoh Kocek dalam

Minggu 07 Jan 2024 - 21:36 WIB
Reporter : Maryati
Editor : Dahlia

KESEHATAN - Memiliki wajah glowing impian semua wanita. 

Sayangnya paparan radikal bebas justru membuat wajah kusam dan kulit kering.

Untuk perawatan wajah, dibutuhkan dana yang tidak sedikit. 

Karena setiap rangkaian perawatan wajah seperti skincare memerlukan cuan. 

BACA JUGA:Gak PD Karena Bau Mulut? Begini Cara Membuat Mulut Segar dan Wangi Sepanjang Hari Dengan Bahan Herbal

BACA JUGA:Asam Lambung Kamu Kambuh? Atasi dengan Obat Herbal, Ini Daftar Alternatifnya

Tapi kamu jangan sedih dulu, karena tidak semua perawatan wajah itu mahal, loh. 

Ada skincare yang harganya terjangkau tapi bisa bikin wajah glowing.

Penasaran tu, sama skincare  yang bikin wajah glowing tapi gak bikin dompet nangis. 

Kamu bisa membuat skincare sendiri di rumah dengan bahan-bahan alami yang mudah ditemukan dan tentunya bisa membuat wajah glowing. 

BACA JUGA:Rahasia Obat Herbal Ampuh untuk Mengatasi Batuk Kering: Berikut Daftar Obat Herbal dan Cara Menggunakannya

BACA JUGA:Bukan Hanya Untuk Penyakit Kulit, Jati Cina atau Ketepeng Ternyata Juga Bermanfaat Sebagai Pembersih Usus

Menurut dr. Airindya Bella, berikut ini adalah berbagai cara membuat wajah glowing menggunakan bahan-bahan alami yang mudah diperoleh, seperti yang telah dilansir oleh Alodokter :

1. Gel lidah buaya 

Lidah buaya (Aloe vera) diketahui mampu mengobati dan menenangkan kulit yang mengalami iritasi, melembapkan kulit, serta merangsang pertumbuhan sel kulit baru. 

Kategori :