Evolusi Suzuki Karimun 2024 : Hybrid dan Pintu Geser, Siap Menggebrak Pasar Otomotif Indonesia !

Jumat 15 Nov 2024 - 10:42 WIB
Reporter : Echi
Editor : Zen Kito

KORANPALPOS.COM - Sejak tahun 90-an, nama Karimun sudah sangat melegenda di Indonesia.

Di mana asalnya merupakan Suzuki Wagon R Wide di Jepang sana.

Pada tahun 2013, Karimun masuk generasi ketiga di Indonesia, yang akhirnya membawa nama Wagon R.

BACA JUGA:SUV Ganteng Ini Seharga Brio tapi Segagah Rubicon, Kenapa Bisa Begitu ?

BACA JUGA:Toyota All New Rush 2025 : SUV Stylis dan Tangguh dengan Fitur Canggih, Asyik Diajak Sat Set !

Nah, Wagon R Jepang versi terbaru yang bernama Smile akhirnya masuk ke Indonesia dengan desain retro + Sliding Door + Mesin Hybrid yang keren.

Suzuki Indonesia kembali menyiapkan gebrakan besar di pasar otomotif dengan menghadirkan generasi terbaru dari Suzuki Karimun, yang kini lebih dikenal dengan nama Suzuki Wagon R di beberapa pasar global.

Mengusung teknologi hybrid dan desain pintu geser yang praktis.

BACA JUGA:Perbandingan Lengkap Suzuki Ertiga Hybrid Vs Mitsubishi Xpander : Fitur, Desain, dan Performa, Pilih Mana ?

BACA JUGA:Duel Maut All New Avanza Vs Mitsubishi Xpander : Persaingan Sengit di Kelas MPV Indonesia !

Karimun terbaru ini diharapkan menjadi pilihan baru bagi konsumen yang menginginkan kendaraan kompak, ramah lingkungan, dan dilengkapi dengan fitur-fitur modern.

Suzuki Karimun, yang telah lama menjadi pilihan kendaraan keluarga kecil di Indonesia, kini tengah mengalami transformasi besar.

Dalam generasi terbaru yang akan segera diluncurkan, mobil ini tidak hanya menghadirkan desain yang lebih modern dan elegan, tetapi juga mengusung teknologi ramah lingkungan, seperti sistem hibrida.

BACA JUGA:Spesifikasi Lengkap dan Fitur Canggih Mazda MX-30 : SUV Listrik Pertama Mazda di Indonesia !

BACA JUGA:Alasan Mazda Bikin MX-30 : SUV Listrik dengan Desain KODO dan Jarak Tempuh 200 Kilometer !

Kategori :