DPRD OKI Bahas LKPJ TA 2023, Pj Bupati Sampaikan Nota Pengantar Rancangan

Penandatangan Nota Pengantar Rancangan LKPJ TA 2023 oleh Ketua DPRD dan Pj Bupati OKI-Foto: Diansyah-

Capaian kinerja pembangunan berdasarkan data BPS OKI, capaian kinerja masuk pembangunan tahun 2022-2023 sebagai berikut :

1. Angka kemiskinan mengalami penurunan yang cukup berarti dari 13,23 persen pada tahun 2022 menjadi 13,5 persen pada tahun 2023.

2. Angka pengangguran terbuka di OKI tahun 2023 sebesar 3,23 persen terdapat sedikit peningkatan jika dibandingkan tahun 2022 sebesar 3,7 persen.

Capaian Indek Pembangunan Manusia tahun 2022 sebesar 68,2 persen mengalami peningkatan tahun 2023 sebesar 68,65 persen.

Terpantau, rapat paripurna x ini dibuka oleh Wakil Ketua DPRD OKI, Hj Yasmin. Kemudian dihadiri langsung oleh Ketua DPRD OKI, Abdiyanto Fikri ; Sekwan, Hilwen dan 29 anggota dewan lainnya.

Turut hadir juga, Sekda OKI, M Refly ; Kapolres OKI, AKBP Hendrawan Susanto ; Perwakilan Kodim 0402; serta segenap kepala dan perwakilan OPD. (ADV/IAN)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan