Obati Radang, Infeksi dan Lambung dengan Daun Cincau Hijau

Obati Radang, Infeksi dan Lambung dengan Daun Cincau Hijau-foto:Istimewa-

Selain itu, kandungan air tinggi juga berfungsi sebagai penghidrasi alami, mencegah dehidrasi dan meningkatkan performa fisik.

7. Peradangan, Infeksi, dan Kesehatan Lambung

Cincau hijau mengandung senyawa antiinflamasi seperti flavonoid dan polifenol yang mampu menghambat enzim peradangan dan sitokin pro-inflamasi.

Selain itu, khasiat antibakterinya efektif melawan Helicobacter pylori penyebab tukak lambung, meredakan gastritis dan menjaga kesehatan saluran cerna.

8. Efek Antibakteri dan Antimikroba

Ekstrak daun cincau hijau menunjukkan efek antibakteri terhadap E. coli dan Staphylococcus aureus, serta memiliki nilai nutrisi mendukung imun tubuh.

Tips mengolah daun cincau hijau

Jus atau rebusan daun untuk manfaat sistemik seperti demam atau gula darah.

Agar-agar cincau tanpa tambahan gula atau santan agar lebih sehat.

Tambahan dalam smoothie, salad, sup, sebagai serat dan antioksidan alami 

Oles topical dengan daun cincau tumbuk untuk peradangan atau nyeri lokal.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan