4 Bahan Ini Mampu Cerahkan Kulit Ketiak, Ini Cara Menggunakannya dengan Benar!

Kulit ketia hitam salah satu penyebabnya terjadinya penumpukan sel kulit mati.-Foto : Tangkapan layar market online-

Lemon ini juga bisa kita manfaatkan untuk mencerahkan kulit ketiak.  Apalagi lemon memiliki kandungan vitamin C yang tinggi yang bisa membantu kamu untuk mengeksfoliasi kulit mati, sehingga ini bisa membantu untuk proses pencerahan area kulit ketiak.

Caranya,  kamu hanya perlu memotong lemon menjadi dua bagian, kemudian mengusapkan lemon tersebut langsung kepada area kulit ketiak.

Lakukan ini selama  10-15 menit,setelah itu bilas dengan menggunakan air hangat.

Cara ini bisa kamu lakukan 2 dalam seminggu.

4. Lidah buaya (Aloe vera)

Kamu bisa memanfaatkan lidah buaya atau aloe vera ini untuk mencerahkan kulit ketiak, karena Lidah buaya memiliki sifat anti bakteri yang kemudian bisa membantu kamu untuk meregenerasi kulit dan juga mencerahkan dan menenangkan kulit.

Caaranya, kamu hanya perlu mengupas lidah buaya. Kemudian ambillah ekstrak dari gel lidah buaya tersebut, gunakan untuk memijat area ketiak.

Nah,  setelah kamu memijat dengan menggunakan gel lidah buaya tersebut, kamu bisa keringkan atau diamkan kurat lebih 15-20 menit. 

Setelah itu, bilaslah dengan menggunakan air hangat dan keringkan dengan handuk, kamu bisa melakukan ini setiap hari untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

Nah, itu lah beberapa bahan alami yang bisa kamu manfaatkan untuk mencerahkan area kulit ketiak yang menghitam.

Semoga artikel ini bermanfaat untuk kita semua dan terimakasih. (yat)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan