Eliminasi TBC Bukan Hanya Isu Medis Tapi Soal Keadilan

Anggota Komisi IX, DPR RI, Nurhadi (tengah) dan aktivis Jaringan Advokasi Pekerja Rumah Tangga (JALA PRT) Ari Ujianto (kanan) dalam diskusi Forum Legislasi bertajuk "DPR RI Sedang Membahas Pengesahan RUU PPRT: Titik Terang Bagi Pekerja Indonesia" di Kompl-Foto: Antara-

BACA JUGA:DPR Ancam Tahan Dana Transfer

Untuk itu, dia mengusulkan agar Panja Eliminasi TBC DPR RI fokus pada tiga hal penting ke depan. Yang pertama, evaluasi menyeluruh terhadap realisasi program eliminasi TBC untuk untuk menilai efektivitasnya.

Kemudian yang kedua, dia menilai perlu ada pemetaan sumber pembiayaan dan efektivitas penggunaan anggaran, termasuk skema insentif untuk fasilitas kesehatan (faskes), dan peran Dana Desa yang perlu diperjelas.

"Dan yang terakhir arah strategis 2025-2029 yang konkret dan multi sektor bukan mengacu atau mengadopsi sekedar copy paste pada tahun-tahun sebelumnya," kata dia.(ant)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan