Melihat Penampilan 3 Cawapres pada Debat Kedua : Dari Baju Adat hingga Jas

Tiga kandidat cawapres yang mengikuti debat kedua di JCCC, Jumat, 22 Desember 2023-Foto: Istimewa-

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan tiga pasang capres-cawapres peserta Pemilu Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2024 pada Senin 13 Desember 2023. 

Hasil pengundian nomor urut sehari berselang menetapkan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar nomor urut 1, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka nomor urut 2, dan Ganjar Pranowo-Mahfud Md nomor urut 3.

BACA JUGA: Psikolog Ungkap Motif di Balik Tewasnya Satu Keluarga di Sekayu, Begini Penjelasannya !

BACA JUGA:Penyebab Baby Blues karena Ibu Kurang Dukungan dari Orang Sekitar

Selepas debat pertama antarcapres pada Selasa (12/12), KPU menggelar debat kedua yang melibatkan tiga cawapres pada Jumat (22/12) di Jakarta.

Tema debat kedua meliputi ekonomi kerakyatan, ekonomi digital, keuangan, investasi, pajak, perdagangan, pengelolaan APBN dan APBD, infrastruktur, dan perkotaan. (ant)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan