500 Guru dan Kepsek PAUD Se-Kota Palembang Ikut Sosialisasi Penggunan Aplikasi Pendidikan

Peserta sosialisasi penggunaan aplikasi Pendidikan di Hotel The Alts Palembang.-Foto : Popa -

Dijelaskan, Andrianus,Rapor Pendidikan dirancang untuk memudahkan tenaga pendidik, dalam menyusun perencanaan program berbasis data yang tertuang dalam Standar Pelayanan Minimal (SPM).

Perencanaan berbasis data ini akan mendorong kualitas pendidikan sehingga lebih terarah dan efektif.

BACA JUGA:Dirut PLN Raih Penghargaan Tokoh Inspiratif

BACA JUGA:Pj. Wako Lubuklinggau Hadiri Pelantikan Anggota DPRD Kota Lubuklinggau Periode 2024-2029

Rapor Pendidikan PAUD sendiri merupakan hasil dari Survei Lingkungan Belajar (Sulingjar) PAUD yang dapat dimanfaatkan berbagai pihak, mulai dari pemerintahan daerah, satuan pendidikan hingga orang tua dalam mendukung satuan pendidikan melakukan pembenahan. 

Hadirnya Rapor Pendidikan untuk satuan PAUD, sekaligus upaya menunjukkan kuatnya komitmen Kemendikbudristek terhadap peningkatan kualitas layanan pendidikan, merupakan proses yang berkelanjutan dalam meningkatkankualitas PAUD di Palembang. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan