GoTo Bawa Inovasi AI Lewat Dira : Si Asisten Suara Berbahasa Indonesia !

Pemanfaatan Dira sebagai asisten suara GoTo di aplikasi GoPay. -FOTO : ANTARA-

LIFESTYLE, KORANPALPOS.COM - PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) telah meluncurkan inovasi terbaru mereka dalam bentuk asisten suara berbasis kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) yang diberi nama Dira.

Asisten suara ini menjadi pelopor di industri teknologi finansial (tekfin) dengan menggunakan Bahasa Indonesia sebagai bahasa utamanya.

Dira by GoTo AI menghadirkan keunikan tersendiri sebagai asisten suara pertama yang beroperasi dalam Bahasa Indonesia.

BACA JUGA:Bocoran Samsung Galaxy S25 : Snapdragon 8 Gen 4 Vs Exynos 2500, Spesifikasi Terbaru dan Inovasi Desain !

BACA JUGA:8 Smartphone Terbaik yang Akan Mengguncang Tahun 2024 : Cek Spesifikasi, Performa dan Harga !

Memberikan manfaat yang luas bagi pengguna dan membuka jalan bagi pengembangan inovasi AI GoTo lebih lanjut.

Lahirnya solusi dari produk dan layanan GoTo berasal dari pemahaman yang sangat mendalam tentang Indonesia, dan ini juga tercermin pada GoTo AI.

Dira merupakan asisten suara berbahasa Indonesia yang tidak hanya memberikan manfaat bagi pengguna.

BACA JUGA: Samsung Galaxy Z Fold6 Resmi Meluncur : Inovasi Teknologi dan Fitur AI Canggih, Harga Mulai Rp 26 Jutaan !

BACA JUGA:Galaxy Z Fold6 dan Flip6 : Ponsel Lipat Tertipis dengan Kecerdasan Buatan dan Durabilitas Terdepan !

Namun juga menjadi landasan untuk pengembangan inovasi AI GoTo lebih lanjut di masa mendatang. 

Saat ini, Dira telah diintegrasikan ke dalam aplikasi GoPay dan dapat digunakan oleh sebagian pengguna.

Rencana ke depannya, asisten suara ini akan diperluas ke seluruh pengguna GoPay dan juga akan dihadirkan dalam aplikasi Gojek.

BACA JUGA:Infinix Note 50 Pro Bikin Gempar : Spesifikasi Bukan Kaleng Kaleng, Performa Tangguh, Harga Merakyat !

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan