Daftar 5 Kota Paling Tua di Indonesia dan Keindahan 10 Kota Tua yang Menyimpan Sejarah !

Daftar kota tertua dan keindahan kota tua di Indonesia-Foto : Dokumen Palpos-

Kawasan ini adalah titik nol kilometer di Kota Bandung.

5. Kota Tua Surabaya

Kota Tua Surabaya meliputi Jalan Karet dan Jembatan Merah, yang telah ditetapkan sebagai Cagar Budaya.

Kawasan ini dahulu menjadi pusat ekonomi dan pemerintahan.

6. Nagari Pariangan, Padang

Nagari Pariangan di Padang, Sumatra Barat, dikenal dengan rumah Gadang khasnya dan pemandangan terasering sawah yang indah.

Masjid Ishlah yang berdiri sejak abad ke-19 menjadi salah satu ikon Nagari Pariangan.

7. Kota Tua Lasem, Rembang

Kota Tua Lasem di Rembang, Jawa Tengah, dijuluki sebagai "Tiongkok Kecil".

Kelenteng Cu An Kiong yang berdiri sejak abad ke-16 menjadi salah satu peninggalan bersejarah di kota ini.

8. Kawasan Sekanak, Palembang

Kawasan Sekanak di Palembang memiliki ratusan bangunan tua bersejarah, termasuk Gedung Jacobson van den Berg, yang dulunya merupakan kantor perusahaan perdagangan Belanda.

9. Kota Singkawang

Kota Singkawang menawarkan keindahan arsitektur Tionghoa, dengan peninggalan seperti rumah Tionghoa tertua dan Patung Naga di tengah kota.

Masjid Raya Singkawang dan Wihara Tri Dharma Bumi Raya juga menjadi destinasi menarik.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan