5 Keutamaan Bulan Dzulhijjah yang Harus Kamu Tau, Luar Biasa Berkahnya !

Ilustrasi-Foto : Dairysia-

KORANPALPOS.COM - Bulan Dzulhijjah adalah salah satu bulan suci dalam kalender Islam.

Bulan ini memiliki keistimewaan dan keutamaan yang sangat penting bagi umat Muslim di seluruh dunia.

Dalam Islam, bulan Dzulhijjah memiliki banyak momen penting, termasuk ibadah haji yang merupakan rukun Islam kelima.

Berikut ini adalah 5 keutamaan bulan Dzulhijjah yang harus kita ketahui:

BACA JUGA:3 Syarat Hewan yang Dapat Dikurbankan, Serta Cara Penyembelihan dan Pembagian Kurban Sesuai Syariat Islam !

BACA JUGA:Keputusan Bersama Persetujuan 3 Raperda Ditandatangani

1. Bulan Penuh Berkah

Dzulhijjah adalah bulan yang penuh dengan berkah.

Dalam Islam, bulan ini dianggap sebagai salah satu bulan terbaik dan paling mulia.

Umat Muslim dipersilakan untuk melakukan amalan-amalan kebaikan, meningkatkan ibadah, dan bersedekah lebih banyak selama bulan ini.

Rasulullah SAW bersabda, "Tidak ada hari dimana amal kebaikan lebih dicintai oleh Allah SWT kecuali pada hari-hari ini, yaitu sepuluh hari pertama bulan Dzulhijjah."

BACA JUGA:5 Perwira Polres Prabumulih Bergeser : Berikut Daftarnya !

BACA JUGA:5.857 Calon Haji Indonesia Berangkat Menuju Jeddah

2. Pelaksanaan Ibadah Haji

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan